Game Changers, Edisi Pertama Majalah Fortune Indonesia

Kabar gembira, edisi pertama majalah Fortune Indonesia telah diluncurkan oleh IDN Media belum lama ini. Sebelumnya, IDN media secara resmi memboyong Fortune Indonesia kedalam ekosistem bisnis mereka, tepatnya pada 8 Agustus 2021. Terkait edisi pertama yang diterbitkan pada 12 Agustus 2021 lalu, diberi tema Game Changers.  Tema ini nantinya menjadi filosofi majalah Fortune yang memiliki […]

Read More »

Ini Bedanya Pinjam Uang Online di Kredivo dan Kontanku

Lagi kepepet butuh pinjam uang, terus kebingungan harus pake aplikasi pinjaman uang online cepat yang mana yang paling oke? Atau pengen banget bangun bisnis kecil-kecilan, dan berencana ngajuin pinjaman produktif ke fintech? Tenang, kamu pastinya nggak sendirian.  Berdasarkan rilis yang ada di situs OJK, per 10 Juni 2021, total tercatat ada sebanyak 125 perusahaan fintech […]

Read More »

5 Cara Mengelola Utang di Masa Resesi!

Resesi sebenarnya bukan krisis ekonomi sehingga tidak perlu dikhawatirkan secara berlebihan. Sederhananya resesi adalah pertumbuhan minus selama dua kuartal berturut-turut. Saat ini pemerintah sudah melakukan langkah-langkah untuk memberikan stimulus seperti kebijakan tunjangan bagi pekerja dengan gaji di bawah Rp5 juta per bulan. Dalam kaitannya dengan soal utang di masa resesi tetap perlu diperhatikan. Resesi ibarat […]

Read More »